Dasar-Dasar Menulis Berita

1. Berita adalah laporan peristiwa. Sehingga dalam penyampaiannya, penulis harus melaporkan apa yang terjadi, dilihat, dan diamati. Tanpa menggunakan unsur opini sang penulis.

2. Memenuhi elemen dan unsur penyusunan berita. Yaitu 5 W + 1 H dan untuk media online ditambah So What.

3. Penyusunan berita online memakai piramida terbalik. Yaitu Berita ditulis mulai dari bagian paling penting, bagian paling dramatis atau yang paling kuat. Setelah itu, menyusul bagian-bagian berita penting lainnya dan sampai akhirnya menempatkan bagian berita yang kurang penting.

4. Memperhatikan struktur berita. Yaitu berupa head, lead, dan isi.

5. Membedakan jenis berita, seperti berita dan berita opini.

Related Post



Posting Komentar